Pesan Komentar Blog - adalah sebuah tulisan untuk menyampaikan pesan, tata cara dalam berkomentar, dan lain sebagainya. Pesan Komentar ini sudah terpasang oleh sebuah template, terletak diatas kotak komentar, namun pesan komentar ini hanya simple saja, tanpa adanya kode-kode yang menambahkannya.
Memodifikasinya adalah salah satu caranya, dengan memodifikasi pesan komentar ini anda dapat menentukan background dari sebuah pesan komentar, tampilan font, dan tentunya lebih stylish. Pesan Komentar ini dibuat dengan menggunakan kode CSS3 dan sedikit menggunakan HTML sebagai pelengkapnya. dilengkapi dengan anak panah untuk menunjukan pesan komentar, dan bayangan kotak. Ikutilah cara berikut ini untuk membuatnya:
1. Silahkan masuk ke akun Blogger Anda.
2. Setelah itu klik Menu --> Template, --> Back-up dlu template anda --> Klik EDIT HTML
3. Cari Kode ]]></b:skin> dengan menekan CTRL+F untuk mempermudah pencarian
4. Masukan kode CSS3 berikut diatas kode ]]></b:skin> :
/* CSS3 Pesan Komentar YBB */5, Setelah itu, cari kode <p><data:blogCommentMessage/></p> dengan menekan CTRL+F.
#YBB-comment{
position: relative;
background:#E1E1E1; /* background pesan komentar */
width:100%;
box-shadow: 5px 5px 5px #CCCCCC; /* Bayangan Pesan Komentar */
padding:10px;
font:normal 12px Arial, Tahoma, Helvetica, FreeSans, sans-serif; /* font dari pesan komentar */
text-align:justify;
border:3px solid #717171; /* Garis Batas pesan komentar */
margin:0 10px 10px 0;
margin-top: 10px;
line-height: 1.3em;
}
#YBB-comment::after, #YBB-comment::before {
top: 100%;
border: solid transparent;
content: " ";
height: 0;
width: 0;
position: absolute;
pointer-events: none
}
#YBB-comment::before {
border-top-color: #717171; /* Anak Panah pesan komentar samakan dengan garis pembatas */
border-width: 15px;
left: 10%;
margin-left: -30px
}
#YBB-comment::after {
border-top-color: #E1E1E1; /* Anak Panah pesan komentar samakan dengan background */
border-width: 9px;
left: 10%;
margin-left: -24px
}
6. Lalu ganti dengan kode berikut <div id='YBB-comment'><data:blogCommentMessage/></div>
Catatan :
Jika kode <p><data:blogCommentMessage/></p> ada dua ganti kedua kode tersebut.
7. Kemudian, Klik Tombol Simpan Template.
29 komentar
Click here for komentarkode : blogCommentMessage : kok nggak ada ya ?
Balasngga ada ? mungkin bisa ganti template :)
Balasane coba dulu ya gan =D
Balasudah template biasa tanpa gambar itu gan :D
Balasmantap tutornya, ijin coba..
Balaskeren sob tutornya
Balasouh...
Balassilahkan gan :)
Balassilahkan dicoba sob.. :)
Balasthanks sob..
BalasEmm bisa di manipulasi juga dengan mengubah kode CSS serta id dan classnya. :) Emmm tapi aku sekarang tidak menggunakan blogspot.. :D Hehehehehe
Balassaya coba dulu gan thx ya udah berbagi :)
Balasminta komen nya gan
gitu y sob..
Balaspngen coba ni, biar template aye mangkin cucok :D
thank's sob tutornya...
-keep blogging-
hehehe.. emg knp gan gak gunakan blogspot ?
Balasok .. thanks gan mau blogwalking tidak naruh live link .. :D
Balassama2 sob..
Balaskeren gan ijin coba di blog gue !!
BalasCome back
mantap dan keren ! oh yah mau ksih tau juga, kenapa gak ada kode : blogCommentMessage >> mungkin di blog agan belum dipasang Pesan komentarnya atau belum ada coba masukin pesan komentar di Setelan > Pos dan komentar > Pesan komentar, lalu isi, komback di tunggu
Balasthanks informasinya :D
BalasblogCommentMessage >> mungkin di blog agan belum dipasang Pesan komentarnya atau belum ada coba masukin pesan komentar di Setelan > Pos dan komentar > Pesan komentar, lalu isi
BalasDulu ane pasang mas..tp sekarang ane hapus lagi karena gk cocok sama templatenya :)
Balasthanks gan ilmunya.. mantap ni
Balassama sama sob
Balas-keep blogging-
silahkan gan..
Balasthanks masukannya gan..
Balasiya gan.. thanks atas komentarnya :D
Balassama2 gan..
Balaswah gan thanks ini yg gw cari" :D thank
BalasIni nih yg saya cari...dicoba Mas..TQ
BalasTolong berkomentar sesuai topik pembicaraan, dilarang spam dan jangan menaruh link aktif, terimakasih. Join This Site Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon